This Wacky Blog

this is actually not a beautiful blog, but then you'll know from this blog, how my personality is :)

Tuesday, August 13, 2013

Yeah, memang sekarang adalah masa sulit, Jay.. kau benar.Tp diluar sana banyak yang lebih susah dari kita.Dan karena masa sulit...bukan jadi alasan untuk mu untuk mengambil yg bukan milikmu, kan?Itu namanya mencuri kan?dan kita tak pernah mencuri.Apa pun yg terjadi.

-Cinderella Man The Movie-

Wanita

Ini postingan udah lama banget jadi draft di laptop gue, tapi tetep gue pengen posting ini, pengen aja.
Jadi waktu itu, ketika gue ngeliat seorang wanita muda di angkot, dengan mengenakan celana “hot pants”, gue jadi pengen ngebahas arti sebuah harga bagi wanita nih. Tapi, maaf maaf yaa kalo agak sotoy hehe. Gue bikin argumentasi ini sesuai dengan pengamatan gue aja :D kurangnya, mohon kritik dan saran yang membantu.
Semua laki-laki, kalo ngedenger kata “wanita”, waduuuuh.. pasti yang ada di pikirannya adalah cantik, lembut, dan semacamnya lah. oke, bicara soal wanita, berarti bicara juga soal harta dan pride, ya kan? Kenapa? Karena wanita itu emang berharga banget. Banget banget banget!!! Rasul aja mengakui hal tersebut. 3 untuk ibu, 1 untuk ayah :p kalian juga bisa lah ya cari alasan sendiri kenapa wanita sangat berharga. Wanita juga sebuah “pride” untuk seorang laki-laki –menurut gue, walaupun gue bukan cowo, tapi gue coba memosisikan diri gue sebagai cowo-. Kenapa? Absurd aja sih nih ya,

Tuesday, July 2, 2013

After UN

Blogyyyyyyyyyyyyyyyy!!!!! Aaaaarrggh, udah lama banget ga nulis (ngetik maksudnya) tentang keseharian gue lagi. Kangen banget mengeksplorasi bakat terpendam gue dalam menulis cerita-cerita menarik (yang sebenernya cuma gue yang ngerti) di kehidupan gueeeee! Well, you know it so well lah, why and where I did go for this long long long time. Itu semua karena gue udah harus mulai fokus untuk menghadapi segala ujian yang ada di hadapan gue, dari ujian sekolah, sampe ujian hidup. Yah, that’s a life and I was a student. Firstly, gue cukup bisa bernapas lega karena satu jenis ujian dalam kehidupan akhir dunia pendidikan gue telah berlalu. Next step tinggal nunggu resultnya aja gimana. Yang pasti gue harus bisa berlapang dada menerima segala macem kemungkinan dari hasil yang bakal gue dapetin. Aaaaand, the next new education world is waiting for me!!!!! Yep, ga kerasa banget udah hampir 12 tahun gue menjalani masa-masa yang disebut pemerintah “Program Wajib Belajar” itu. Alhamdulillah, gue udah melalui hari-hari itu dengan suka-dukanya. Huuh.. then, gue harus menentukan nih, jenis sekolah apa yang mau gue jalanin selanjutnya. Apakah itu universitas, sekolah tinggi, atau institut? Yah, gue hanyalah humankind yang berusaha keras untuk meraih masa depan yang orang bilang “cemerlang”. Karena memang pada hakekatnya, manusia berusaha, Allah yang menentukan. Next post.. gue akan membawa cerita yang berbeda. Enough for now. Sayounara!

Monday, February 4, 2013

kutipan puisi dari Maryamah

Aku hanyalah pemain. Karena di atasku, tali penghubung terbentang dan Allah-lah yang menggerakkan jiwa dan jasadku. Bagaimana aku harus melawan takdirku sendiri? Dan bagaimana aku akan  keluar dari lakon sandiwara ini? Jika saja itu bisa terjadi, pastilah aku harus terlebih dahulu keluar dari dunia. Tapi, aku tak mau keluar karena aku ingin dunia ini adalah lahan cintaku kepada Tuhan sampai debu jiwaku berubah menjadi cahaya. Cahaya yang kelak akan menjadikan Tuhan melihatku di Hari Akhir nanti, di antara bermiliar orang dan  di antara tiadanya pertolongan selain rahmat-Nya.

Novel Rindu Maryam, karya Arini Hidajati

puisi Maryamah


Seperti malam yang merindu mekarnya melati
Segar berseri mewangi
Jangan kau petik,
Karena itu adalah tasbih yang menemani para pencinta sampai subuh tiba

Novel Rindu Maryam, karya Arini Hidajati

Wednesday, January 30, 2013

unknown


Seperti malam yang merindu mekarnya melati
Segar berseri mewangi
Jangan kau petik,
Karena itu adalah tasbih yang menemani para pencinta sampai subuh tiba

Tuesday, January 29, 2013

Resolusi


Selasa, 15 Januari 2013

Dear Bloggy,
Ini bukan posting pertama gue sih di tahun 2013. Walaupun agak telat (banget), tapi di postingan ini gue cuma mau say hai untuk tahun 2013 ke semua bloggers dan blog gue, bloggy!!! Oh ya, kalo di infotainment-infotainment gitu kan suka ditanya yah resolusi kita yang baru di tahun yang baru juga. Kalo you guys nanya resolusi-resolusi gue di tahun 2013 ini (ngarep), nih jawaban gue:

Old Post


ini sebenernya udah lama banget gue simpen, tapi baru sempet gue posting haha

"Aaaaah, I miss writing so muuuuuchhh!!! Eh, tapi tulisan gue kali ini kayaknya agak mellow nih *kapan ga mellownya postingan gue -_-*
oke, to the point. GUE PATAH HAAAAATIIIIIII!!!!!!!!!! T.T ß yang ini jangan dibaca, itu emot maksudnya–. You know what?!! Yep, untuk kesekian kalinya –baru yang kedua sih– , gue di sia-siakan oleh seorang cowo (pastinya). Entah aura apa yang ada di dalam diri gue sampe gue bisa ngerasain hal kayak gini lagi. Ternyata, 3 tahun jomblo itu engga lebih menyakitkan daripada pisah dengan orang yang kita sayang tanpa alasan yang real -_- 2 bulan itu emang bukan waktu yang lama sih. Tapi, itu juga bukan waktu yang sebentar untuk bener-bener numbuhin sesuatu dalam hati ini (ceelah..). well, gue akuin sampe detik ini gue masih kecewa dengan sikap lelaki itu –panggil aja Paijo–. Buktinya, gue masih nunjukin dengan membahas apapun yang menyinggung tentang tragedi ini.

Monday, January 28, 2013

susah sih nerima kalo masih banyak orang yang lebih baik dari kita. tapi percaya deh, dengan kita bersyukur aja, itu cukup untuk meyakinkan kita kalo kita yang terbaik. terutama untuk diri kita sendiri :)

Wednesday, January 23, 2013

cerita angkot (edit)


Emang ya, kemana-mana tuh lebih seru naik angkutan umum. Pertama, emang sih biaya yang dikeluarkan pasti lebih mahal daripada biaya untuk bensin, tapi, kalo lo lagi cape banget dan ngantuk pula, gue saranin mending naik angkutan umum aja deh! Lo bisa tidur, nyantai, bengong, terserah ente daaaah. Kedua, public transportation atau yang biasa kita kenal dengan kata angkot itu punya cerita menariknya tersendiri. Bikin panik karena ngetem ketika lo udah telat banget lah, sampe yang kocak bikin ngakak juga ada! Gue alamin itu semua selama kurang lebih 6 atau 7 tahunan lah yaa.. bahkan, angkot juga bisa jadi tempat dimana cinta-cinta itu bersemi. Hahaha.. eh, bukan berarti gue ya sebagai subjek utama untuk topic itu! Kali ini gue mau share cerita-cerita yang terjadi di angkot.
"Jika saja kau berpikir dengan pemikiranmu, pastilah akan ada saja kekurangan pada dirinya. Tapi jika saja kau butakan mata dan pikiranmu dan hanya menerima dengan hati yang jernih, pastilah kau akan melihat cahaya di wajahnya yang bersih dan kemilau"
novel Rindu Maryam, karya Arini Hidajati

Tryna Play This!